movie

Bachtiar Siagian Dan Misteri Realisme Sosialis Dalam Film Indonesia

2017-10-07T23:11:56+02:00Oktober 29th, 2015|Opini|

Kita tak pernah tahu seperti apa tradisi realisme sosialis dalam film Indonesia, sebagaimana dalam sastra atau lukisan. Bachtiar Siagian adalah sutradara Indonesia dan seniman Lekra yang paling misterius. Karyanya sebagai sutradara film barangkali tinggal kepingan ingatan beberapa orang Indonesia sezamannya yang masih hdiup. Pasca-peristiwa G30S,  tentara membumihanguskan karya-karyanya, bersama film-film bikinan seniman Lekra lainnya seperti [...]

Komentar Dinonaktifkan pada Bachtiar Siagian Dan Misteri Realisme Sosialis Dalam Film Indonesia

Movies That Matter Festival 2015

2015-03-12T14:24:59+01:00Maret 13th, 2015|Opini|

Time: March 20, 2015 until March 28, 2015 Location: Theater aan het Spui, Spui 187, The Hague. Maps. Programme related: Saturday March 21 exhibition 10:30 -1 2:30 hours Theatre ah Spui 1, Q & A / discussion afterwards (probably in Dutch) between 12:10 - 12:30 hours (20 minutes) during the day with various screenings for Trouw readers [...]

Komentar Dinonaktifkan pada Movies That Matter Festival 2015

Apa Kata Mereka?

2017-10-08T14:07:50+02:00Maret 10th, 2015|Opini|

M. ABDUH AZIZ Bagi para film-maker, peristiwa 1965 merupakan peristiwa terkelam dalam sejarah Indonesia yang selalu menarik untuk didokumentasikan. Jumlah korban tewas yang fantastis, tekanan politik yang dialami para korban, upaya pemerintah Orde Baru membangun narasi yang berbeda dengan fakta sejarah, hingga ketakutan masyarakat pada hantu “ PKI ” yang memunculkan rasa alergi pada segala [...]

Komentar Dinonaktifkan pada Apa Kata Mereka?
Go to Top