Belajar tentang Hidup dari Komunitas Eksil di Belanda
Oleh Dyah Ayu Kartika Sumber : Ingat65, 21/06/16 Saya tahu Belanda merupakan gudangnya sejarah Indonesia. Saya juga tahu banyak warga Indonesia yang tinggal dan menetap di Belanda. Tapi saya tidak pernah tahu bahwa berkuliah di sini menuntun saya bertemu para eksil yang tak bisa pulang ke Indonesia pascaperistiwa 1965. Awal perjumpaan saya dimulai dari ajakan [...]