soekarno

Gerak-gerik Angkatan Darat dalam Catatan Arsip Rahasia AS ‘65

2017-10-25T03:16:56+02:00Oktober 23rd, 2017|Berita|

Senin 23 Oktober 2017 - 16:56 https://youtu.be/ZU39rLElXv0 Peranan Angkatan Darat di sepanjang tahun-tahun genting sebelum dan sesudah peristiwa 30 September 1965 memang tidak terelakkan. Matra darat Tentara Nasional Indonesia ini berada di pusaran ketegangan politik kala itu. Hal ini tidak mengejutkan mengingat periode awal 60-an adalah aksi ketegangan politik antara Partai Komunis Indonesia dan Angkatan [...]

Komentar Dinonaktifkan pada Gerak-gerik Angkatan Darat dalam Catatan Arsip Rahasia AS ‘65

Dokumen Rahasia AS Harus Direspon Dengan ANRI

2017-10-22T12:24:36+02:00Oktober 22nd, 2017|Berita|

SABTU, 21 OKTOBER 2017 , 00:33:00 WIB | LAPORAN: RANGGA DARMAWAN HARAHAP RMOL. Arsip merupakan data primer dalam penelitian sejarah yang mampu mengungkap kejadian masa lampau. Begitu kata peneliti International People's Tribunal (IPT) 65 Sri Lestari Wahyuningrum menanggapi publikasi 39 dokumen rahasia oleh pemerintah AS pada 17 Oktober 2017. Dokumen yang berisi 30 ribu halaman itu berisi [...]

Komentar Dinonaktifkan pada Dokumen Rahasia AS Harus Direspon Dengan ANRI

Jenderal AD dalam Dokumen Rahasia AS

2017-10-20T01:43:17+02:00Oktober 19th, 2017|Berita|

Martin Sitompul | Kamis 19 Oktober 2017 WIB Beberapa jenderal Angkatan Darat masuk radar pemerintah AS. Ada yang berpotensi menghalangi upaya penjungkalan Sukarno. DOKUMEN rahasia AS yang baru saja dideklasifikasi dan dibuka untuk publik pada 17 Oktober 2017 menyebut beberapa nama perwira tinggi yang dianggap melindungi Sukarno pasca peristiwa 1965. Pesan telegram bernomor A-503 itu bertajuk [...]

Komentar Dinonaktifkan pada Jenderal AD dalam Dokumen Rahasia AS

Upaya Soeharto Mengklaim Pancasila dari Sukarno

2017-10-03T22:52:57+02:00Juni 1st, 2017|Opini|

Kolumnis: Windu Jusuf Selama 30 tahun, Soeharto memberangus oposisi melalui Pancasila. Pengesahan Pancasila sebagai Asas Tunggal, istilah mengerikan pada 1980-an, digunakan untuk mempersempit ruang gerak kelompok-kelompok politik yang tak sejalan dengan pemerintah. Partai-partai Islam menolak. Ormas-ormas besar seperti Nadhlatul Ulama awalnya keberatan. Sementara organisasi mahasiswa seperti Himpunan Mahasiswa Islam (HMI), yang mendukung berdirinya Orde Baru [...]

Komentar Dinonaktifkan pada Upaya Soeharto Mengklaim Pancasila dari Sukarno

Seminar Nasional, Negara Terlibat Pembantaian Massal 1965-1966

2017-09-13T23:24:43+02:00Oktober 7th, 2016|Berita, Opini|

Sumber : Sindonews.com, 7 Oktober 2016 Peristiwa pembantaian massal terhadap anggota dan simpatisan Partai Komunis Indonesia (PKI) dan mereka yang dianggap berhaluan kiri di Indonesia pada 1965-1966, dilakukan oleh negara dengan melibatkan masyarakat. Hal ini diungkapkan peneliti senior di Indo Survey dan Strategi Karyono Wibowo dalam seminar nasional, "Mengapa Pembantaian Massal Terjadi? Mengungkap Kejahatan Manusia [...]

Komentar Dinonaktifkan pada Seminar Nasional, Negara Terlibat Pembantaian Massal 1965-1966

Menelusuri Jalan Tjilik Riwut Kuburan Massal Korban 1965

2017-09-22T19:34:57+02:00Agustus 21st, 2016|Berita, Opini|

Sumber : Netralitas.com, 29 Juli 2016 Jalan Tjilik Riwut, Kilometer 27, Palangkaraya, lokasi kubuan massal korban 1965 di Provinsi Kalimantan Tengah. Walikota Pangkaraya, Yanti Saconk, diculik, dibunuhkan dan dimakamkan di kuburan massal di Jalan Tjilik Riwut, Kilometer 27, Palangkaraya, 18 Oktober 1965. (Foto : Aju) Walikota Palangkaraya, Yanti Saconk, merupakan salah satu korban [...]

Komentar Dinonaktifkan pada Menelusuri Jalan Tjilik Riwut Kuburan Massal Korban 1965

Ringkasan Temuan dan Rekomendasi Sidang IPT 1965

2017-09-23T13:19:17+02:00Juli 20th, 2016|Opini|

Laporan keputusan final IPT 1965 ini memuat temuan dan 10 tindakan kejahatan kemanusiaan. Hasil temuannya antara lain, Indonesia bertanggung jawab dan bersalah atas kejahatan terhadap nilai-nilai kemanusiaan dan atas tindakan dan perbuatan tidak manusiawi, khususnya yang dilakukan oleh pihak militer melalui sistem komando. Semua tindakan tidak manusiawi tersebut merupakan bagian yang tak terpisahkan dari serangan [...]

Komentar Dinonaktifkan pada Ringkasan Temuan dan Rekomendasi Sidang IPT 1965

Negara harus Minta Maaf: Masalah Pencabutan paspor WNI di Luar Negeri dan Eksil

2017-09-23T15:34:21+02:00Juli 10th, 2016|Opini|

  Oleh MD Kartaprawira* Dalam simposium 18-19 April 2016 yang lalu, sayang tidak ada gema suara eksil, yang sebagian besar terdiri dari mahasiswa-mahasiswa yang dicabut paspornya oleh penguasa orde baru dengan sewenang-wenang. Mereka itulah, mahasiswa-mahasiswa yang dikirim ke luar negeri oleh pemerintah Soekarno, yang diharapkan dan digadang-gadang untuk menjadi tulang punggung pembangunan negara setelah selesai [...]

Komentar Dinonaktifkan pada Negara harus Minta Maaf: Masalah Pencabutan paspor WNI di Luar Negeri dan Eksil

"Soekarno Yakin Pancasila dan NASAKOM Adalah Masa Depan Indonesia"

2017-09-23T14:54:39+02:00Juli 7th, 2016|Opini|

Bagi mahasiswa Jerman yang mengambil jurusan studi Indonesia/Asia Tenggara, nama Bernhard Dahm bukan nama asing. Editor DW,  Hendra Pasuhuk berbicara dengan peneliti senior berusia 84 tahun ini tentang toleransi. Profesor Bernhard Dahm sudah mengkuti perkembangan Indonesia sejak tahun 1960an. Dia mewawancarai Presiden Soekarno, juga setelah peristiwa pembantaian anti komunis 1965-1966 dan ketika Soekarno keluar istana [...]

Komentar Dinonaktifkan pada "Soekarno Yakin Pancasila dan NASAKOM Adalah Masa Depan Indonesia"
Go to Top